Thursday 31 December 2015

UKIRAN DJ001 DAN DJ007

UKIRAN DJ001 DAN DJ007

Salam sejahtera sobat ukiran, semoga masih tetap meluangkan waktu untuk singgah di blog kami. baiklah pembahasan kali ini kami membahas ukiran DJ. yap sebelum ini kami telah membahas tentang DJ005 dan DJ 006. Nah sekarang kami akan membahas DJ001 dan DJ007.

UKIRAN DJ001
Ukiran DJ001 adalah ukiran yang sering dijumpai pada perabot rumah tangga seperti pada dinding pintu lemari. ukiran DJ001 lebih sering digunakan untuk ukiran tempel pada dinding pintu lemari pada bagian atas dan bawah dan ditengah biasanya di tempel Ukiran Oval.


Ukiran DJ001 ini sebagian Pengukir menggunakan bahan kayu yang berkuaitas mulai dari Kayu Jati, Kayu Jilutung, Kayu Mahoni, Kayu Bayur dan Pulai. kebanyakan dari pengukir lebih menyukai kayu Jilutung dan kayu Bayur karna seratnya yang tergolong lembut dan lunak dan pengamplasannya pun sangat mudah. sehingga untuk pemesanan dalam jumlah yang banyak para pengukir tidak terlalu banyak mengeluarkan tenaga dan waktu yang dihasilkan pun relatif singkat untuk membuat Ukiran DJ001 ini.

Ukiran DJ005 dan DJ006

UKIRAN DJ005 DAN DJ 006

Baiklah sobat ukiran pembahasan kali ini mengenai Ukiran DJ005 dan DJ006. Wah dengernya aja seperti ukiran seperti Papan yang dimainkan seorang DJ, hahahah tentu saja tidak. Kata DJ sebenarnya saya juga kurang mengerti singkatan dari apakah DJ tersebut. Tetapi para pengukir rata - rata menyebut ukiran tersebut dengan sebutan DJ. ya kami pun menyebutnya demikian. Masih sama seperti ukiran yang sebelumnya, ukiran DJ juga digunakan untuk ukiran tempel pada dinding almari dan perabot rumah tangga atau kamar set lainnya.

UKIRAN DJ005

Ukiran DJ005 adalah ukiran yang sering dijumpai pada perabot rumah tangga seperti hiasan pintu almari. karna ukiran ini berbentuk melengkung seperti piramid.dalam  proses pembuatannya hanya menggunakan 3 jenis pahat yaitu pahat Kol, pahat v dan pahat coret.


Ukiran DJ005 ini sebagian Pengukir menggunakan bahan kayu yang berkuaitas mulai dari Kayu Jati, Kayu Jilutung, Kayu Mahoni, Kayu Bayur dan Pulai. kebanyakan dari pengukir lebih menyukai kayu Jilutung dan kayu Bayur karna seratnya yang tergolong lembut dan lunak dan pengamplasannya pun sangat mudah. sehingga untuk pemesanan dalam jumlah yang banyak para pengukir tidak terlalu banyak mengeluarkan tenaga dan waktu yang dihasilkan pun relatif singkat untuk membuat Ukiran DJ005 ini.

Wednesday 30 December 2015

UKIRAN KEPALA KAMAR SET JENIS KERANG BESAR

UKIRAN KERANG BESAR
Kepala Kerang Besar

Salam sejahtera sobat ukiran kali ini saya membuat artikel tentang ukiran kerang besar. Yaa dari nama nya mungkin anda akan membayangkan sebuah ukiran yang berbentuk sebuah kerang. yups tepat sekali ukiran kerang besar memiliki ukiran yang berbentuk kerang pada bagian tengahnya. pada ukiran yang biasa digunakan untuk tempat tidur atau kepala almari ini dibalut dengan ukiran kelok meyerupai batang yang menjalar hingga menuju tengah. Dan ditengahnya akan di beri ukiran seperti kerang.

PROSES PEMBUATAN

Pada proses pembuatan tahapan yang harus dilalui terlebih dahulu adalah pengukuran Bahan. Nah, Bahan yang dipakai untuk tipe ukiran ini menggunakan Kayu seperti kayu Jati, Kayu Jilutung dan kayu Pulai, karna selain dari seratnya yang bagus bahan kayu tersebut memiliki ketahanan hingga bertahun-tahun. Untuk pembuatan Ukiran kerang besar ini saya menggunakan tipe kayu Jilutung karena serat yang lembut dan mudah dalam pemahatan ukirannya.


Untuk pola ukiran saya telah menyiapkan Mal setengah dari panjang kayu yang akan diukir agar

UKIRAN JATI BESAR DAN IMPERIAL

UKIRAN JATI BESADAN IMPERIAL

Artikel yang satu ini kami akan membahas sedikit tentang ukiran Jati Besar dan ukiran Imperial yang digunakan pada properti perabot rumah tangga atau kamar set,  meja rias, almari dan kepala sofa dan kepala tempat tidur.

UKIRAN JATI BESAR

Ukiran Jati besar adalah ukiran yang sering dijumpai pada perabot rumah tangga akan tetapi ukiran jati besar yang diperhatikan sekilas memang tidak menyerupai sebuah pohon jati, karna ukiran ini berbentuk melengkung seperti akar jati maka banyak dikalangan pengukir yang menyebut nya ukiran jati. ukiran jati memiliki ukuran yangberagam sesuai permintaan konsumen.
Ukiran Jati besar

Ukiran jati besar ini sebagian Pengukir menggunakan bahan kayu yang berkuaitas mulai dari Kayu Jati, Kayu Jilutung, Kayu Mahoni, Kayu Bayur dan Pulai. kebanyakan dari pengukir lebih menyukai kayu Jilutung dan kayu Bayur karna seratnya yang tergolong lembut dan lunak dan pengamplasannya pun sangat mudah. sehingga untuk pemesanan dalam jumlah yang banyak para pengukir tidak terlalu banyak mengeluarkan tenaga dan waktu yang dihasilkan pun relatif singkat untuk membuat Ukiran Pot kecil ini.

UKIRAN POT BULAT DAN KIPAS KECIL

UKIRAN POT BULAT DAN KIPAS KECIL

Pada artikel yang satu ini kami akan membahas tentang ukiran Pot Bulat dan ukiran Kipas Kecil yang digunakan pada properti perabot rumah tangga atau kamar set,  meja rias, almari dan kepala sofa dan kepala tempat tidur.

UKIRAN POT KECIL

Ukiran Pot Kecil adalah ukiran yang sering dijumpai pada perabot rumah tangga akan tetapi ukiran Pot Bulat yang diperhatikan sekilas akan menyerupai sebuah hiasan pot, karna ukiran ini berbentuk lingkaran dengan diameter yang beragam sesuai permintaan konsumen. Ukiran Pot Kecil ini sebagian Pengukir menggunakan bahan kayu yang berkuaitas mulai dari Kayu Jati, Kayu Jilutung, Kayu Mahoni, Kayu Bayur dan Pulai. kebanyakan dari pengukir lebih menyukai kayu Jilutung dan kayu Bayur karna seratnya yang tergolong lembut dan lunak dan pengamplasannya pun sangat mudah. sehingga untuk pemesanan dalam jumlah yang banyak para pengukir tidak terlalu banyak mengeluarkan tenaga dan waktu yang dihasilkan pun relatif singkat untuk membuat Ukiran Pot kecil ini.
Ukiran Pot Kecil
UKURAN UKIRAN POT BULAT
Ukuran ukiran Pot kecil dengan panjang mulai dari 14 sampai dengan 18 centi meter dan lebar

UKIRAN PEDANG DAN MAHONI

UKIRAN PEDANG DAN MAHONI

Pada artikel kali ini kami akan membahas tentang ukiran pedang dan ukiran mahoni yang digunakan pada properti kamar set baik bai dari meja rias, almari dan kepala sofa dan kepala tempat tidur.

Ukiran Pedang

Ukiran pedang bukan berarti ukiran yang dibuat seperti sebuah pedang ya sobat. akan tetapi ukiran pedang yang diperhatikan sekilas akan menyerupai sebuah pedang, karna panjangnya dan makin keujung ukiran pedang ini makin meruncing. Nama ukiran ini pun sebenarnya bukanlah nama aslinya, ya karena menyerupai pedang makanya banyak orang yang memesan dengan sebutan demikian demi memudahkan pemesanan.

Ukiran Pedang
Ukiran pedang ini sebagian Pengukir menggunakan bahan kayu yang berkuaitas mulai dari Kayu Jati, Kayu Jilutung, Kayu Mahoni, Kayu Bayur dan Pulai. kebanyakan dari pengukir lebih menyukai kayu Jilutung dan kayu Bayur karna seratnya yang tergolong lembut dan lunak dan pengamplasannya pun sangat mudah. sehingga untuk pemesanan dalam jumlah yang banyak para pengukir tidak terlalu banyak mengeluarkan tenaga dan waktu yang dihasilkan pun relatif singkat untuk membuat Ukiran Pedang ini.

Ukuran Ukiran Pedang dengan panjang mulai dari 80 sampai dengan 86 centi meter dan lebar berkisar antara 16 sampai dengan 20 centi meter. Ukiran Pedang banyak digunakan ukiran tempel pada sofa, almari dan kamar set lainnya. Harga untuk satu ukiran pedang adalah IDR. 100.000.00 harga tersebut belum termasuk pengecatan.

UKIRAN MAHONI
Ukiran Mahoni berbentuk seperti buah mahoni dengan kelopak dan daun yang sedang mekar. bahan yang digunakan untuk jenis ukiran mahoni relatif sama dengan ukiran yang lainnya yang masih menggunakan Kayu Jati, Kayu Jilutung, Kayu Mahoni, Kayu Bayur dan Pulai. kebanyakan dari pengukir lebih menyukai kayu Jilutung dan kayu Bayur karna seratnya yang tergolong lembut dan lunak dan pengamplasannya pun sangat mudah. sehingga untuk pemesanan dalam jumlah yang banyak para pengukir tidak terlalu banyak mengeluarkan tenaga dan waktu yang dihasilkan pun relatif  singkat untuk membuat Ukiran Mahoni ini.
Ukiran Mahoni
Ukuran ukiran Mahoni dengan panjang mulai dari 36 sampai dengan 40 centi meter dan lebar berkisar antara 18 sampai dengan 24 centi meter. Ukiran Mahoni banyak digunakan untuk ukiran tempel pada sofa, almari dan kamar set lainnya.Harga untuk satu ukiran Mahoni adalah IDR. 8.000.00 harga tersebut belum termasuk pengecatan.